Alamat
Jl. Cendekia No.22 Ngampel, Kapas, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur 62181

Telepon
(0353) 3410001

Email
webcendekia22@gmail.com

Preliminaries of cooperation agreement Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Cendekia Bojonegoro and National Taiwan University of Science and Technology (NTUST)

Bojonegoro, 11 November 2022. Sebagai wujud implemasi merdeka belajar kampus merdeka STIE Cendekia Bojonegoro mulai menjalankan rangkaian kegiatan kerjasama dalam sekup Regional, Nasional maupun Internasional. Sebagai langkah awal kerjasama Internasional STIE Cendekia mengawali proses dengan Preliminaries of cooperation agreement dengan kampus National Taiwan University Sains and Technology  (NTUST). dalam kegitan penyusunan program kerjasama tersebut dari unsur STIE Cendekia Bojonegoro dihadiri langsung Ketua STIE Cendekia Nurul Mazidah SE., MSA. Wakil Ketua 1 Bidang Akademik Ahmad Saifurriza Effasa, wakil ketua 2 bidang keuangan dan SDM, kaprodi akuntansi dan manajemen, serta P3M STIE Cendekia Bojonegoro. sedangkan dari NTUST dihadiri oleh Yu-Chen Chang, Ph.D. (National Taiwan University of Science and Technology), Yi-Feng Lin, Ph.D. (National Yilan University) serta dari perusahaan Yiqun Green Energy Laskar Pamungkas, Ph.D.

Yu-Chen Chang, Ph.D dalam sambutannya “merasa senang dengan adanya kerjasama ini semoga dapat memberikan mafaat kepada masyarakat serta terjalin silaturahmi yang baik” proses Preliminaries berlangsung dengan rangkai perkenalan struktur program yang dimiliki masing masing kampus kemudian dilanjutkan dengan penyusunan program yang akan dikerjasamakan dan dilanjutkan penyerahan draf kepada masing-masing lembaga untuk di tindak lanjuti penandatanganan di kemudian hari.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Buka chat
Butuh bantuan?
Ada yang dapat kami bantu?